Januari 06, 2011

Coco Crunch Truffle


Bahan
250 gr cooking chocolate, bisa pakai DCC atau coklat warna
100 gr coco crunch (kemarin pake yang bola2)
100 gr kacang mede, cincang agak kecil, panggang, (bisa diganti kacang tanah kupas/sesuai selera)
100 gr kismis 
Meses/Trimit warna-warni atau coklat dicairkan
Papercup kecil sebagai wadah

Cara Membuat:
- Cincang coklat, lelehkan coklat.
- Campurkan cococrunch, kacang tanah dan kismis, aduk rata.
- Masukkan dalam masing-masing papercup, rapikan.
- Hias dengan meses / trimit / coretan coklat cair. Biarkan beku. Hidangkan

Tidak ada komentar: